Turun 9,9%, Laba BRI Menjadi Rp 32,6 Triliun per Agustus 2025

ILUSTRASI: PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) belum mampu terlepas dari penurunan laba yang terjadi sejak awal tahun. Pada periode Januari-Agustus 2025, laba BRI masih mencatat turun 9,9% secara tahunan (YoY).
ILUSTRASI: PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) belum mampu terlepas dari penurunan laba yang terjadi sejak awal tahun. Pada periode Januari-Agustus 2025, laba BRI masih mencatat turun 9,9% secara tahunan (YoY).
Reporter

-

Editor

Darmanto Zebua

Adapun, total aset yang dimiliki BRI hingga Agustus 2025 mencapai Rp 1.925 triliun. Pada periode sama tahun lalu, aset BRI baru sekitar Rp 1.810 triliun.(*)